Minggu, 29 Januari 2017

5 Tempat Wisata di Magelang Paling Unik & Menarik


#1. Punthuk Setumbu

Punthuk Setumbu merupakan lokasi terbaik untuk menyaksikan matahari terbit, dari atas bukit setinggi 400 meter dpl ini anda dapat menikmati indahnya candi borobudur di pagi hari.
Dengan ditemani udara yang sejuk, anda dapat memanjakan mata anda sejenak untuk memandangi sunrise dari punthuk setumbu yang mempesona.
Dahulu, tempat ini merupakan ladang penduduk.


Bekal Makanan untuk Mudik Perjalanan Jauh


Mendekati Tahun baru , banyak orang sudah bersiap – siap untuk pulang ke kampung halaman mereka atau bisa disebut juga dengan mudik. Perlu persiapan yang matang agar mudik berjalan dengan lancar. Persiapan fisik dan kendaraan khususnya toyota merupakan faktor yang mendukung kelancaran dalam perjalanan mudik karena perjalanan mudik memakan perjalanan yang cukup jauh dan tentunya sangat menguras tenaga.

Minggu, 22 Januari 2017

Toyota Seleksi Pinangan Komunitas Calya dan Sienta


Populasi MPV Toyota Calya dan Sienta yang semakin banyak memicu tumbuhnya berbagai komunitas baru. PT Toyota Astra Motor (TAM) pun mulai menyeleksi pinangan berbagai club itu untuk bergabung di bawah payung Toyota Owner Club (TOC). Saat ini, TAM sudah membawahi 16 komunitas yang tergabung dalam TOC. Mereka adalah Altis Indonesia Community (ALTIC), Avanza Club (AXIC), Great Corolla Club (GCC), Innova Communty (IC), Toyota Fortuner Club of Indonesia (ID42NER), Indonesia Kijang Community (IKC), Indonesian Starlet Club (ISC), sampai Toyota Agya Club (TAC).

Minggu, 15 Januari 2017

Peresmian Toyota Owner Club (TOC) Sumatera Barat


Sumatera Barat sebagai negeri yang terkenal dengan keelokan alamnya dan cita rasa makanannya yang telah mendunia bahkan rendang telah menjadi makanan nomor satu terlezat di dunia sehingga menjadikan Sumatera Barat sebagai salah satu daerah tujuan utama wisata di Indonesia.


Minggu, 08 Januari 2017


Minggu, 01 Januari 2017

Toyota Kijang Club Indonesia (TKCI)


Bergabung dengan sebuah club, memang dapat memberi manfaat bagi anggotanya. Karena yang dilakukan, tidak hanya berkumpul dan membicarakan seluk beluk otomotif baik yang teknis, maupun non teknis saja. Tetapi, anggota juga mendapatkan banyak sekali pengetahuan dan juga keuntungan. Seperti yang diberikan oleh Club yang berdiri tanggal 25 November 2000 ini, dan dikenal dengan nama Toyota Kijang Club Indonesia (TKCI)